Informasi dan Berita Seputar HAF

Pemberitahuan Penutupan Jalan Kedinding Lor pada 1-2 Februari 2025

Pemberitahuan Penutupan Jalan Kedinding Lor pada 1-2 Februari 2025

Surabaya – Pengguna jalan yang melintasi kawasan Kedinding Lor, Surabaya, diimbau untuk mencari rute alternatif karena sepanjang jalan tersebut akan ditutup sementara pada hari Sabtu dan Ahad, 1-2 Februari 2025. Penutupan jalan ini dilakukan dalam rangka Majlis Dzikir Maulidurrasul SAW dan Haul Akbar yang akan berlangsung di Pondok Pesantren Assalafi

Baca Selengkapnya »
Pengaturan Lalu Lintas di Jembatan Suramadu

Pengaturan Lalu Lintas di Jembatan Suramadu: Sistem Buka-Tutup Diterapkan

Surabaya – Para pengguna jalan yang melintasi Jembatan Suramadu diminta untuk bersabar dan memahami adanya gangguan perjalanan akibat penerapan sistem buka-tutup. Kebijakan ini diterapkan untuk menghindari kepadatan lalu lintas yang dapat menimbulkan risiko tinggi di atas jembatan. Penerapan sistem buka-tutup ini dilakukan sehubungan dengan kegiatan Majlis Dzikir Maulidurrasul SAW dan

Baca Selengkapnya »
Penutupan Jalan dan Pengalihan Lalu Lintas dalam Rangka Haul Akbar Al Fithrah Surabaya

Penutupan Jalan dan Pengalihan Lalu Lintas dalam Rangka Haul Akbar Al Fithrah Surabaya dan Majlis Dzikir Maulidurrasul SAW

Surabaya – Dalam rangka pelaksanaan acara Haul Akbar Majlis Dzikir Maulidurrasul SAW yang akan diselenggarakan pada tanggal 1-2 Februari 2025 di Pondok Pesantren Assalafi Al Fithrah, Kedinding Lor 99 Surabaya, pihak penyelenggara bekerja sama dengan Dinas Perhubungan dan kepolisian akan memberlakukan pengaturan lalu lintas di sekitar lokasi acara. Acara ini

Baca Selengkapnya »